Bahan Dendeng Manis Balado :
- Minyak untuk menggoreng
- 300 g dendeng sapi manis, siap pakai, potong ukuran 5 x 5 cm
- 200 g cabai merah
- 5 siung bawang putih, parut
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt cuka
Cara Membuat Dendeng Manis Balado :
- Panaskan minyak, goreng dendeng hingga matang dan kering. Angkat, tiriskan. Sisihkan. Samba! balado: Tumbuk kasar cabai bersama bawang putih dan garam.
- Penyelesaian: Panaskan kembali 2 sdm minyak sisa menggoreng dendeng, tumis cabai hingga layu.
- Tambahkan cuka, aduk rata. Masak hingga matang. Angkat. Penyajian: Campur dendeng ikan dengan sambal balado, aduk rata. Sajikan.
Buat Review dan Rating Resep Dendeng Manis Balado