Tuna Bakar Bumbu Jeruk
- Kategori
- Seafood dan ikan
- Tanggal
- Porsi
- 2 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Tuna bakar bumbu jeruk mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Tuna bakar bumbu jeruk bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Tuna Bakar Bumbu Jeruk :
- 300 gram ikan tuna, potong 2 bagian
- 1 sdt merica bubuk
- 2 sdm air jeruk nipis
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt merica bubuk
- 1/2 sdm kecap manis
- 1 sdm minyak goreng
- 2 sdm saus tomat
Bahan Bumbu Jeruk :
- 200 ml air jeruk
- 1/2 sdm bawang putih cincang
- 1 sdm bawang bombay cincang
- 2 sdm margarin
- 1 sdm maizena, larutkan dengan 1 air
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/4 sdt gula pasir
- 1/2 sdt garam
Cara Membuat Tuna Bakar Bumbu Jeruk :
- 1 Rendam ikan tuna dengan air jeruk nipis, merica bubuk, dan garam.
- 2 Campur jadi satu semula bahan bumbu olesan.
- 3 Bakar ikan tuna hingga matang sambil sesekali dioles dengan bumbu olesan hingga matang, angkat dan sisihkan.
- 4 bumbu jeruk: panaskan margarin, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Tuang air jeruk, tambahkan merica bubuk, gula, dan garam. Masak hingga mendidih, tuang larutan maizena masak sampai mengental. Angkat.
- 5 letakkan tuna bakar diatas piring saji dan siram dengan saus jer
Jagung Bose
Ayam Masak Kecap Lada Hitam
Review dan rating Tuna Bakar Bumbu Jeruk
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.