Bahan Lontong Kikil :
- 600 ml air, didihkan
- 200 g kikil sapi, potong-potong
- 4 lonjor lontong, potong-potong
- 2 batang daun bawang, iris
- 1 buah jeruk nipis, ambit airnya
- Sambal cuka secukupnya
- S butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 cm jahe
- 2 buah cabai merah
- 2 cm kunyit
- 2 lembar daun jeruk
- 2 buitr kemiri
- Garam dan merica secukupnya
Cara Membuat Lontong Kikil :
- Masukkan kikil ke dalam air mendidih, masak hingga empuk.
- Masukkan bumbu halus ke dalam rebusan kikil, masak hingga bumbu meresap dan kuah mengental.
- Letakkan lontong di mangkuk saji, siram dengan kikil dan kuah.Taburkan daun bawang, air jeruk, dan sambal cuka.
Buat Review dan Rating Resep Lontong Kikil