Bahan Palem Kakul :
- 150 gram kerang darah
- 4 lembar daun salam daun pisang
- 200 gram kelapa muda, diparut kasar
- 150 gram udang segar tanpa kulit
- 6 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 5 buah cabai merah
- 1 cm jahe 1 cm lengkuas
- 1 cm kencur
- 1/2 sendok teh terasi, dibakar
- 1 sendok teh ketumbar bubuk
- 1 cm kunyit, bakar
- 3/4 sendok teh garam
- 1/2 sendok gula merah
Cara Membuat Palem Kakul :
- Aduk rata semua bahan dan bumbu halus.
- Ambil daun pisang. Sendokkan adonan di atasnya. Tambahkan daun salam. Bungkus bentuk tum. Kukus 30 menit sampai matang.
- sajikan.
Buat Review dan Rating Resep Palem Kakul