Nasi Jaha
- Kategori
- Hidangan Utama
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Nasi Jaha mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Nasi Jaha bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Nasi Jaha :
- 50 ml santan dari 50 g kelapa
- 1 lembar pandan
- 2 cm jahe, memarkan
- 1/2 sdt garam
- 200 g beras ketan, cuci, rendam 2 jam
- 1 ruas buluh bambu berkulit tipis panjang 60 cm, diameter 6 cm
- Daun pisang muda, lidi, tali secukupnya
Cara Membuat Nasi Jaha :
- 1 Masak santan bersama pandan, jahe, dan garam hingga mendidih, saring.
- 2 Letakkan beras aron di atas daun pisang, gulung, sematkan lidi.
- 3 Masukkan gulungan aron ke dalam buluh bambu.Tutup dengan daun pisang, ikat. Bakar bambu di atas tiara arang sambil dibolak-balik hingga matang.
- 4 Keluarkan ketan, potong-potong 2 cm, sajikan.
Gulai Nangka
Udang Bumbu Petis
Review dan rating Nasi Jaha
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.