Mi Ebi Kuah
- Kategori
- Mie
- Tanggal
- Porsi
- 2 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Mi Ebi Kuah mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Mi Ebi Kuah bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Mi Ebi Kuah :
- 2 sdm minyak goreng
- 2 siung bawang putih
- 2 sdm ebi, rendam air panas, haluskan, sangrai
- 100 g dada ayam, rebus, cincang
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdm kecap manis
- 1 sdm daun bawang
- 100g mi kering, rebus matang, tiriskan
- Garam dan merica secukupnya
- 2 sdm minyak goreng
- 2 siung bawang putih
- 2 cm jahe, parut
- 4 buah ceker ayam
- 800 ml kaldu
- 1 sdt minyak wijen
- Garam, merica, dan gula pasir secukupnya
- Telur rebus,
- daun bawang iris
- bawang goreng
Cara Membuat Mi Ebi Kuah :
- 1 Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan ebi dan ayam cincang. Tambahkan kecap, gararri, merica, dan daun bawang, aduk rata.
- 2 Letakkan mi di mangkuk saji, beri kuah dan tumisan ayam. Sajikan dengan pelengkap.
- 3 Kuah:Tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan ceker, aduk.Tambahkan garam, merica, gula, kaldu, dan minyak wijen. Masak hingga mendidih. Angkat, buang cekernya.
Steak Daging Sapi
Mi Udang Kung Pao
Review dan rating Mi Ebi Kuah
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.