Menu

Fish Burger

Eresep

Not Just Food

Fish Burger
Kategori
Seafood dan ikan
Tanggal
Porsi
12 Buah
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep Fish Burger mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Fish Burger bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda

Bahan Fish Burger :

  • 3 bungkus (12 buah) Roti Burger
  • 1 buah ketimun jepang, diiris miring
  • 12 lembar daun selada
  • 6 sendok makan mayones
  • 3 sendok makan saus tomat
  • 3 sendok makan saus sambal
  • 2 sendok makan mentega untuk olesan
Bahan burger
  • 250 gram daging kakap, dihaluskan
  • 2 siung bawang putih, dihaluskan
  • 2 sendok makan tepung sagu
  • 2 putih telur
  • 1 sendok teh garam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 3/4 sendok teh gula pasir
Bahan pencelup
  • 3 butir telur, kocok lepas
  • 120 gram tepung panir kasar
  • minyak untuk menggoreng

Cara Membuat Fish Burger :

  1. 1 Aduk rata bahan burger. Bentuk bulat pipih. Gulingkan di tepung panir kasar. Celup ke telur. Gulingkan lagi di tepung panir kasar.
  2. 2 Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang.
  3. 3 Oles mentega tawar di bagian dalam Roti Burger . Panaskan di wajan datar. Angkat.   
  4. 4Tata selada. Oles saus tomat dan saus sambal. Tata burger. Tata ketimun jepang. Semprotkan mayones.Tutup Roti Burger .

Brucheta Roti Tawar

Tart Kentang Roti Dengan Tape

Review dan rating Fish Burger

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep Kategori Terkait