Menu

Tumis Lentil Daging (Etli Mercimek)

Eresep

Not Just Food

Tumis Lentil Daging (Etli Mercimek)
Kategori
Turki
Tanggal
Porsi
6 porsi
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep Tumis lentil Daging (Etli Mercimek) mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Tumis lentil Daging (Etli Mercimek) bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda. Lentil hijau sejenis kacang yang warnanya kehijauan dan ukurannya hampir sebersar kedelai putih. Banyak dipakai di dapur Eropa dan Timur Tengah. Dijual dalam kemasan plastik di pasar swalayan.

Bahan Tumis Lentil Daging (Etli Mercimek) :

  • 1 sdm mentega, untuk menumis
  • 75 g bawang Bombay, parut
  • 250 g daging kambing, potong 2 x 2 x 1cm
  • 1 sdm pasta tomat, larutkan dengan 100 ml air dingin
  • 150 g wortel, belah dua, potong melintang 1/2 cm
  • 150 g lentil hijau, rendam semalaman *)
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1 sdt garam
  • 1 L air panas

Cara Membuat Tumis Lentil Daging (Etli Mercimek) :

  1. 1 Panaskan mentega hingga cair. Tumis bawang Bombay hingga harum.
  2. 2 Masukkan daging kambing, aduk rata. Masak di atas api kecil hingga daging matang.
  3. 3 Tambahkan pasta tomat, wortel, lentil, merica dan garam, aduk rata. Tuangi air panas. Masak hingga matang dan kuah kental. Angkat.
  4. 4 Sajikan.

Swarma Isi Ikan

Nasi Tomat (Domatesli Pilav) Turki

Review dan rating Tumis Lentil Daging (Etli Mercimek)

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep masakan terkait

Daging
Daging Sapi Masak Pandan
Eresep

Eresep,

Sup
Krim Sup Daging Kacang Merah
Eresep

Eresep,

Daging
Daging Cincang Bumbu Kecap
Eresep

Eresep,

Hidangan Pendamping
Tumis Pepaya Dan Tuna
Eresep

Eresep,