Bahan Sup Bola Ayam :
Bahan Bola ayam:- 100 gram dagingram ayam, cincang
- 1 butir putih telur
- 1 sendok makan daun bawang, potong 1/2 cm
- 3 lembar daging asap, potong kecil
- 2 sendok makan wortel, cincang
- Garam, secukupnya
- lada, secukupnya
- pala secukupnya
- 350 gram dada ayam, rebus, suwir-suwir
- 5 gram jamur kuping, rendam, iris
- 800 ml air, didihkan
- 20 bunga sedap malam, ikat simpul, rendam
- 30 gram wortel, potong
- 1 buah tomat, belah
- Tulang ayam secukupnya
- 1 sendok teh bawang putih, tumis
- 1 cm jahe, memarkan
- 1 sendok makan kecap asin
- Garam dan lada secukupnya
- 2 sendok makan bawang merah, goreng
- 3 sendok makan daun bawang, potong 1 cm
- 2 sendok makan seledri, potong 1 cm
Cara Membuat Sup Bola Ayam :
- Bola ayam: Campur semua bahan, aduk rata. Bentuk bola sebesar kelereng, sisihkan.
- Kuah: Rebus tulangram ayam. Masukkan dada ayam, bunga sedap ma'am, jamur, wortel, tomat, bola ayam, dan bumbu, masak hingga matang.
- Sup bola ayam siap di hidangkan dengan bahan taburan.
Buat Review dan Rating Resep Sup Bola Ayam