Menu

Sumpia

Eresep

Not Just Food

Sumpia
Kategori
Cake
Tanggal
Porsi
400 gram
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep Sumpia mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Sumpia bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda

Bahan Sumpia :

  • 40 lembar spring roll/ kulit pangsit, potong empat bagian
  • 1 butir putih telur
  • 500 ml minyak goreng
Bahan isi:
  • 2 sendok makan minyak goreng
  • 300 gram ebi, rendam dalam air hangat, tiriskan, haluskan
  • 150 gram gula pasir
Bumbu halus:
  • 5 buah cabai merah
  • 7 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih.

Cara Membuat Sumpia :

  1. 1 Isi: Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan ebi dan gula pasir. Aduk hingga tercampur rata. Masak hingga matang dan kering.
  2. 2 Siapkan satu lembar spring roll/ kulit pangsit, olesi seluruh permukaannya dengan putih telur hingga rata. Isi dengan sedikit bahan isian, lipat seperti amplop. Gulung hingga padat dan rapi.
  3. 3 Panaskan minyak goreng. Goreng sumpia dengan minyak panas hingga matang dan kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

Pastel Kering

Ayam Adobo (Filipina)

Review dan rating Sumpia

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep Kategori Terkait