Nasi Bakar Cumi Asin
- Kategori
- Seafood dan ikan
- Tanggal
- Porsi
- 4 Porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Nasi bakar cumi asin mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Nasi bakar cumi asin bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Nasi Bakar Cumi Asin :
- 250 gram beras, dicuci bersih
- 500 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 1 lembar daun pandan
- 1/2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 2 cm kayumanis
- 3 butir cengkeh
- 12 buah cumi asin, diseduh, dipotong
- 1 cm, digoreng
- daun pisang untuk membungkus
- 3 tangkai kemangi, dipetiki
- 2 sdm bawang goreng untuk taburan
- 2 butir telur dan 1/4 sendok teh garam, dikocok lepas, dibuat dadar tipis-tipis diwajan dadar, diiris-iris
Cara Membuat Nasi Bakar Cumi Asin :
- 1 Rebus santan, daun pandan, garam, merica bubuk, kayumanis, dan cengkeh sampai mendidih. Tambahkan beras. Aduk sampai meresap.
- 2 Masukkan cumi. Aduk rata. Kukus 30 menit sampai matang.
- 3 Ambil daun pisang. Ben nasi. Tabur atasnya dengan daun kemangi, bawang goreng, dan dadar iris. Bungkus. Semat dengan lidi.
- Bakar sampai harum.
Makaroni Goreng
Kwetiau Goreng Jamur
Review dan rating Nasi Bakar Cumi Asin
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.