Mangkuk Kentang
- Kategori
- Seafood dan ikan
- Tanggal
- Porsi
- 4 buah
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep mangkuk kentang mudah dibuatnya dan rasanya lezat, mangkuk kentang bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Mangkuk Kentang :
- 4 buah mangkuk kentang, belah 2 lalu kerok bagian tengahnya
- aluminium foil
- 1/2 buah bawang bombay, iris halus
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 2 iris jahe
- 2 sendok makan saus tomat
- 3 sendok makan saus cabai
- garam, merica bubuk
- 400 gram ikan makarel dalam saus tomat
- 2 sendok makan minyak goreng
Cara Membuat Mangkuk Kentang :
- 1 Tumis bawang bombay, bawang putih, dan jahe sampai harum.
- 2 Masukkan ikan makarel, saus cabai, saus tomat, saus dari ikan, garam, dan merica. Aduk rata.
- 3 Isikan campuran ikan ke dalam kentang. Tutup dengan aluminium foil lalu oven hingga matang.
Lontong Isi
Kue Cincin
Review dan rating Mangkuk Kentang
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.