Laksa Betawi
- Kategori
- Minuman dan Bubur
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Laksa Betawi mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Laksa Betawi bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Laksa Betawi :
- Bawang Merah 20 gr
- Bawang Putih 10 gr
- Kunir 2 ruas
- Kemiri 5 gr
- Ketumbar 1/2 sdt
- Daun salam 2 lembar
- Sereh 3 biji (dimemarkan)
- Laos 1 ruas
- Santan 100 ml
- Bihun (direbus) 50 gr
- Tahu (potong dadu & digoreng) 1 biji
- Udang windu (direbus) 3 ekor
- Tauge 5 gr
- Daun bawang secukupnya
- Bawang goreng secukupnya
- Gula secukupnya
- Merica secukupnya
- Garam secukupnya
- Penyedap secukupnya
Cara Membuat Laksa Betawi :
- 1 Haluskan semua bumbu2 kecuali sereh, daun salam lalu tumis dengan minyak hingga harum.
- 2 Tambahkan air (secukupnya), santan dan daun salam beserta penyedapnya.
- 3 Rasakan kuah laksa betawi sesuai selera.
- 4 Atur dalam mangkok, bihun, tahu, udang & tauge lalu tuangi dengan kuah laksa.
- 5 Taburi dengan potongan daun bawang dan bawang goreng.
- Sajikan panas-panas.
Bolu Karamel
Terang Bulan Pandan
Review dan rating Laksa Betawi
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.