Menu

Klepon Ubi

Eresep

Not Just Food

Klepon Ubi
Kategori
Pencuci mulut
Tanggal
Porsi
54 buah
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep Klepon Ubi mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Klepon Ubi bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda

Bahan Klepon Ubi :

  • 300 gram ubi merah, kukus, haluskan
  • 100 gram tepung ketan
  • 1/2 sendok teh garam
  • 25 gram gula tepung
Bahan isi
  • 75 gram gula merah, sisir
Bahan taburan
  • 200 gram kelapa parut kasar
  • 1 lembar daun pandan
  • 1/4 sendok teh garam
  • 1 sendok makan wijen sangrai

Cara Membuat Klepon Ubi :

  1. 1 Taburan: campur kelapa parut, daun pandan, dan garam. Kukus 15 menit dengan api sedang sampai matang.
  2. 2 Campur ubi merah, tepung ketan, garam, dan gula tepung. Uleni rata.
  3. 3 Ambil sedikit adonan. Pipihkan. Beri isi. Bentuk bulat.
  4. 4 Rebus dalam air mendidih sampai terapung. Angkat. Gulingkan di bahan taburan.
  5. 5 Sajikan di daun pisang yang dibentuk sudi.

Talam Pisang

Jongkong

Review dan rating Klepon Ubi

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep Kategori Terkait