Bahan Keong Kacang Ebi :
- Kacang bawang 250 gram, tumbuk kasar
- Ebi 100 gram, rendam dalam air hangat, tumbuk kasar
- Kulit lumpia/ pangsit tipis 15 lembar potong kotak kecil
- Minyak goreng 1 liter
- Bawang putih 2 siung
- Bawang merah 4 butir
- Cabai merah 3 buah
- Daun jeruk 1 lembar
- Gula merah sisir 2 sendok teh
- Garam secukupnya
Cara Membuat Keong Kacang Ebi :
- Panaskan 2 sdm minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
- Masukkan kacang dan ebi, aduk rata. Angkat dan biarkan uap panasnya hilang.
- Ambil selembar kulit pangsit, isi sedikit campuran kacang. Oles tepinya dengan air atau putih telur untuk perekat. Lipat bentuk eong.
- Panaskan minyak, goreng adonan di atas api sedang sambil sesekali diaduk hingga matang. Angkat dan tiriskan. Sajikan. ga benar-benar kering, agar teksturnya krispi dan tahan lama.
Buat Review dan Rating Resep Keong Kacang Ebi