Bahan Brengkes Ikan Pindang :
- 250 g ikan pindang, bersihkan
- 1/2 sendok teh garam
- 1 sendok teh air jeruk nipis
- 1 buah tomat, potong-potong
- 50 ml santan dari 90 kelapa
- 7 pucuk daun kemanqi
- garam dan air asam jawa secukupnya
- Daun pisang din lidi secukupnya
- 3 siung bawang putih
- 6 butir bawang merah
- 5 buah cabal merah
- 3 butir kemiri
- 2 cm jahe
- 3 cm kunyit
- 3 cm lengkuas
Cara Membuat Brengkes Ikan Pindang :
- Lumuri ikan dengan garam dan air jeruk nipis, diamkan selama kurang lebih 10 menit.
- Campur bumbu halus, garam, air asam, tomat, dan santan, aduk rata, bagi menjadi 4 bagian.
- Bentangkan daun pisang, letakkan 2 potong ikan pindang, 1 bagian bumbu, dan daun komangi. Gulung daun, sematkan lidi. sampai bahan habis
- Kukus 20 menit, panggang hingga agak kecokelatan. Angkat dan sajikan.
Buat Review dan Rating Resep Brengkes Ikan Pindang