Bahan Bakso Ubi :
- 500 gram ubi merah kukus, dihaluskan
- 50 gram tepung sagu
- 1/4 sendok teh garam Minyak untuk menggoreng
- 200 gram daging sapi has dalam, dipotong kotak kecil
- 1 sendok makan kecap manis
- 1 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 400 ml air
- 1 batang daun bawang, diiris halus
- 2 sendok makan minyak goreng untuk menumis
- 3 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 buah cabai merah besar dibuang bijinya
Cara Membuat Bakso Ubi :
- isi: tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan daging sapi. Aduk sampai berubah warna. Masukkan kecap manis, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata.
- Tuang air sedikit-sedikit sambil diaduk sampai bumbu meresap. Tambahkan daun bawang. Aduk rata. Sisihkan.
- Kulit, aduk rata ubi kukus, tepung sagu, dan garam.
- Ambil sedikit adonan kulit. Pipihkan. Bed isi. Bentuk oval.
- Goreng dalam minyak yang dipanaskan di atas api sedang sampai matang.
Buat Review dan Rating Resep Bakso Ubi