Menu

Tumis Bunga Pepaya

Eresep

Not Just Food

Tumis Bunga Pepaya
Kategori
Tumis Sayur
Tanggal
Porsi
8 porsi
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep Tumis Bunga Pepaya mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Tumis Bunga Pepaya bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda

Bahan Tumis Bunga Pepaya :

  • 450 g kuntum bunga pepaya
  • 3 sdm minyak sayur
  • 6 butir bawang merah, iris tipis
  • 3 siung bawang putih, iris tipis
  • 2 batang daun bawang, iris serong
  • 2 buah cabai me buang bijinya, iris serong tipis
  • 2 buah cabai hijau, buang bijinya, iris serong tipis
  • 15 buah cabai rawit merah, buang tangkainya
  • 100 g tomat ceri, potong dua
  • 200 g udang ukuran sedang, kupas, sisakan ekornya
  • 200 g oncom merah, potong dadu 1 1/2 cm
  • 1 sdm gula merah iris
  • 1 sdt garam
  • 200 ml air
  • 100 g daun melinjo muda

Cara Membuat Tumis Bunga Pepaya :

  1. 1 Rebus bunga pepaya dalam air mendidih hingga layu, angkat. Tiriskan.
  2. 2 Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum dan layu.
  3. 3 Masukkan daun bawang, cabai merah, cabai hijau, cabai rawit, dan tomat ceri, aduk hingga agak layu.
  4. 4 Masukkan udang, masak hingga udang berubah warna. Tambahkan oncom, aduk rata. Masak hingga matang.
  5. 5 Bubuhi gula merah dan garam. Tuangkan air, aduk rata.
  6. 6 Masukkan daun melinjo dan bunga pepaya, aduk rata. Masak hingga daun melinjo layu dan airnya hampir habis. Angkat.
  7. 7 Sajikan.

Salad Apel

Ketan Saus Durian

Review dan rating Tumis Bunga Pepaya

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep masakan terkait

Tumis Sayur
Tumis Kembang Kol Dan Telur
Eresep

Eresep,

Seafood dan ikan
Tumis Cumi
Eresep

Eresep,

Tumis Sayur
Tumis Daun Singkong
Eresep

Eresep,

Ayam
Ayam Tumis Bumbu Pedas
Eresep

Eresep,