Bahan Tahu Campur :
Bahan kuah:- 500 gram tetelan sapi, dipotong 1x1 cm
- 2 batang serai, dimemarkan
- 3 sdm minyak goreng
- 2.000 ml air
- 3 siung bawang putih
- 2 sdm garam
- 1 sdt merica
- 2 butir kemiri sangrai
- 3 cm kunyit
- 300 gram singkong, diparut
- 2 siung bawang putih
- 1 sdt ketumbar
- 2 cm kunyit
- 1/2 sdt garam
- 3 buah cabai merah
- 2 lembar daun jeruk
- 3 buah cabai merah
- 4 buah cabai rawit
- 3 sdm petis
- 3 buah kentang direbus, dipotong-potong
- perkedel singkong
- sambal
- kerupuk goreng
- 12 lembar daun selada
- 150 gram mi basah
- 100 gram taoge, diseduh
Cara Membuat Tahu Campur :
- Rebus tetelan dalam air hingga matang. Tumis bumbu halus lalu masukkan ke dalam rebusan tetelan. Rebus kembali di atas api kecil sampai bumbu matang.
- Sementara itu campur bahan perkedel hingga rata. Goreng satu sendok demi satu sendok sampai berwarna kecokelatan. Angkat, sisihkan. Tata daun selada, mi, taoge, kentang, dan potongan perkedel singkong. Siramkan kuah.
- Sajikan bersama pelengkap, sambal dan kerupuk.
Buat Review dan Rating Resep Tahu Campur