Sup Ikan Dan Jamur Pedas
- Kategori
- Sup
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Sup ikan dan jamur pedas mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Sup ikan dan jamur pedas bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Sup Ikan Dan Jamur Pedas :
- 250 gr ikan kakap fillet, iris panjang agak lebar
- 100 gr jamur kuping kering, rendam lalu potong-potong sesuai selera
- 2 slung bawang putih, memarkan
- 4 bh cabal rawit hijau, iris halus
- 1 blok kaldu ayam bubuk
- 1/4 sdt merica bubuk
- 1000 ml air
- 1 sdt garam
Cara Membuat Sup Ikan Dan Jamur Pedas :
- 1 Rebus air bersama bawang putih hingga harum dan mendidih.
- 2 Masukkan cabal rawit hijau, kaldu ayam bubuk, garam, dan merica bubuk. Masak sampai mendidih. .
- 3 Tambahkan ikan kakap fillet dan jamur kuping, lalu aduk-aduk rata dan masak hingga matang.
- 4 Angkat dan sajikan selagi hangat.
Kentang Kukus Bumbu Gulai
Tempura
Review dan rating Sup Ikan Dan Jamur Pedas
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.