Bahan Sagu Keju Mente :
- Margarin 200 gram
- Garam 1/4 sendok teh
- Kuning telur 1 butir
- Putih telur 2 butir
- Keju cheddar parut 100 gram Kacang mente sangrai 150 gram
- Tepung larut 275 gram|
Cara Membuat Sagu Keju Mente :
- Ambil 100 gram kacang mente, tumbuk hingga halus. Belah sisa mente menjadi dua bagian, sisihkan.
- Kocok Margarin dan garam hingga push.
- Masukkan telur, kocok kembali hingga rata.
- Masukkan keju parut, kacang mente tumbuk, dan tepung larut. Aduk menggunakan sendok kayu hingga rata.
- Bentuk adonan bulat panjang, gulung di atas papan bergerigi. Letakkan mente di salah satu nisi adonan, atur di atas loyang bersemir Margarin .
- Panggang dalam oven bersuhu 170 derajat Celcius hingga matang kurang lebih 25 menit. Angkat dan sajikan.
Buat Review dan Rating Resep Sagu Keju Mente