Bahan Keripik Jagung :
- 200 gram tepung terigu protein sedang
- 20 gram tepung maizena
- 1 butir telur
- 50 gram jagung manis parut
- 25 gram margarin
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh kaldu ayam bubuk minyak untuk menggoreng
Cara Membuat Keripik Jagung :
- Aduk bahan sampai bergumpal.
- Giling tipis di gilingan mi hingga ketebalan no.9 (paling -tebal no.1). Kerat bagian tengahnya. Masukkan salah satu sisinya.
- Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang dan kering.
Buat Review dan Rating Resep Keripik Jagung