Bahan Bakwan Sayur Bumbu Merah :
- 125 gram wortel, diparut
- 100 gram taoge
- 1 batang daun bawang, diiris halus
- 1 tangkai seledri, diiris halus
- 1 butir telur, dikocok epas
- 150 gram tepung terigu protein sedang
- 25 gram tepung beras
- 1 sendok makan tepung sagu
- 1 sendok teh ebi, disangrai, dihaluskan
- 175 ml air
- minyak untuk menggoreng
- 4 buah cabai merah keriting
- 1 buah cabai merah besar
- 4 butir bawang merah
- 2 slung bawang putih
- 2 sendok teh garam
- 1 1/4 sendok teh gula pasir
Cara Membuat Bakwan Sayur Bumbu Merah :
- Aduk rata semua bahan.
- Panaskan sendok sayur dalam minyak panas. Angkat. beri adonan. Masukkan lagi ke minyak panas. Biarkan setengah matang.
- Keluarkan dari sendok sayur. Goreng sampai matang.
- Lakukan sampai adonan habis.
Buat Review dan Rating Resep Bakwan Sayur Bumbu Merah