Menu

Jeli Kopi

Eresep

Not Just Food

Jeli Kopi
Tanggal
Porsi
8 buah
Waktu
0 Menit
Rating

Berikut ini adalah resep JELI KOPI mudah dibuatnya dan rasanya lezat, JELI KOPI bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda

Bahan Jeli Kopi :

  • 1 pak jeli bubuk instan
  • 750 ml air
  • 2 sendok teh kopi instan bubuk
  • 1/8 sendok teh pasta kopi
  • 75 gram gula pasir
bahan saus:
  • 50 gram gula pasir
  • 300 ml susu cair
  • 50 gram gula pasir
  • 1/8 sendok teh garam
  • 2 sendok teh tepung maizena + 25 ml air

Cara Membuat Jeli Kopi :

  1. 1 Rebus jeli, kopi, pasta kopi, dan gula sambil diaduk sampai mendidih.
  2. 2 Tuang ke gelas lalu bekukan.
  3. 3 Gosongkan 50 gram gula pasir. Tambahkan susu sambil diaduk rata.
  4. 4 Masukkan gula dan garam, aduk sampai mendidih.
  5. 5 Kentalkan dengan larutan maizena. Setelah mendidih, angkat. Dinginkan dan tuang ke atas jeli.

Cake Berinti Kopi

Cokelat Rempah

Review dan rating Jeli Kopi

Kirim Review
Resep ini belum memiliki review

Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.

Resep masakan terkait

Minuman dan Bubur
Es Jeli Fruit Punch
Eresep

Eresep,

Cake
Biskuit Kopi Tumpuk
Eresep

Eresep,

Cake
Cake Kopi Krim Kelapa
Eresep

Eresep,

Minuman dan Bubur
Punch Jeli
Eresep

Eresep,