Bahan Ayam Panggang Pedas :
- 1 ekor (900 g) ayam, belah menjadi 4 potong
- 3 sdm minyak sayur
- 1 batang serai, ambil bagian yang putih, memarkan
- 750 ml santan dari 11/2 butir kelapa parut
- 1 sdm lengkuas cincang, haluskan
- 1/2 sdm kunyit cincang, haluskan
- 1 sdm ketumbar sangrai, haluskan
- 1 sdt garam
- 2 sdm air asam Jawa
- 15 buah cabal merah 5 slung bawang putih
- 2 sdt jahe cincang 10 butir bawang merah
- 3 butir kemiri goreng
- 1/2 stt terasi
- 2 sdt garam
- 1 sdt gula pasir
Cara Membuat Ayam Panggang Pedas :
- Lumuri ayam dengan bumbu perendam, biarkan selama 1 jam. Sisihkan.
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan serai hingga harum.
- Masukkan ayam beserta bumbu perendamnya. Aduk sampai daging ayam mulai mengeras.
- Masukkan santan. Masak sambil aduk sesekali sampai ayam setengah matang dan kuah mengental. Angkat.
- Taruh ayam dalam pinggan tahan panas. Lumuri atasnya dengan bumbu hingga rata.
- Panggang dalam oven panas suhu 180‚°C selama 30 menit sampai daging ayam matang dan agak kering.
- Angkat dan sajikan hangat/suhu ruang.
Buat Review dan Rating Resep Ayam Panggang Pedas