Ceri adalah sejenis tumbuhan dan buahnya yang berasal dari genus Prunus. Ada berbagai spesies ceri, di antaranya P. cerasus, P. avium, P. emarginata, dan lain-lain. Di Australia ceri biasanya matang sekitar waktu Natal, di Amerika dan Eropa selatan bulan Juni. Produksi di seluruh dunia saat ini 3 juta ton per tahun. Selain itu bunga ceri juga dijadikan hiasan. Buah ceri mengandung anthocyanin, yaitu pigmen warna merah yang baik untuk kesehatan karena merupakan antioksidan.
Artikel atau Resep terkait
Resep Kue
Blackforest Roll
shafaMarch 15, 2022, 1:57 a.m.4 porsiBerikut ini adalah resep Blackforest Roll mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Blackforest Roll bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda...
Salad
Salad Campur
eresepNov. 8, 2016, 4:26 p.m.5 PorsiBerikut ini adalah resep Salad campur mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Salad campur bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda...
Cake
Black Forest Kukus
eresepFeb. 9, 2012, 4:21 a.m.11 buahBerikut ini adalah resep Black forest kukus mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Black forest kukus bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda...
Saat ini belum ada rating dan review untuk resep ini.
Buat Review dan Rating Artikel Cherry