Nasi Milu
- Kategori
- Hidangan Utama
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Nasi Milu mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Nasi Milu bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Nasi Milu :
- 300 ml air
- 100g beras, cuci, rendam, tiriskan
- 100 g jagung, tumbuk, rendam air semalaman, tiriskan
- 2 lembar daun pandan
- Garam secukupnya
- Sayur ganemo
- Cakalang fufu rica-rica
Cara Membuat Nasi Milu :
- 1 Didihkan air, masukkan beras, jagung, pandan, dan garam, masak hingga air terserap.
- 2 Kukus hingga matang (30 menit). Angkat, sajikan dengan pelengkap.
Pudinq Pandan
Nasi Merah
Review dan rating Nasi Milu
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.