Nasi Goreng Jawa
- Kategori
- Nasi Goreng
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Nasi goreng jawa mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Nasi goreng jawa bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Nasi Goreng Jawa :
Bahan :- 500 gr nasi
- 200 gr daging sapi rebus, potong panjang tipis
- 100 gr udang basah, kupas kulitnya
- 2 sdm kecap manis
- 4 buah cabai merah, buang biji
- 1 sdt terasi
- 6 buah bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 sdt ketumbar
- ½ sdt gula pasir
- 1 sdt garam
- 2 butir telur ayam, buat dadar
- 2 buah mentimun, kupas, potong-potong
- Kerupuk udang secukupnya
- Bawang goreng secukupnya
Cara Membuat Nasi Goreng Jawa :
- 1Tumis bumbu halus hingga harum. Beri 3 sendok makan air dan kecap manis, aduk rata.
- 2 Masukkan daging dan udang, aduk sebentar. Masukkan nasi, aduk terus hingga rata betul di atas api kecil, angkat. Sajikan dengan taburan bawang goreng, telur dadar, irisan mentimun, dan kerupuk udang.
Nasi Goreng Istimewa
Selendang Mayang
Review dan rating Nasi Goreng Jawa
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.