Bebek Angkak Sawi Asin
- Kategori
- Bebek
- Tanggal
- Porsi
- 4 porsi
- Waktu
- 0 Menit
- Rating
Berikut ini adalah resep Bebek Angkak Sawi Asin mudah dibuatnya dan rasanya lezat, Bebek Angkak Sawi Asin bisa dijadikan sebagai hidangan keluarga anda
Bahan Bebek Angkak Sawi Asin :
- 150 g sawi asin, potong 2 cm
- 800 g bebek
- 1 sdm air jeruk nipis
- 2 sdm minyak goreng
- 4 siung bawang putih
- 3 cm jahe, memarkan
- 1 sdm angkak, rendam air panas, angkat, tiriskan, haluskan
- 2 sdm kecap asin
- 600 ml air
- 1 sdm cuka beras
- 1 sdm garam
Cara Membuat Bebek Angkak Sawi Asin :
- 1 Bersihkan bebek, buang kantong lemak di dekat ekornya. Lumuri dengan air jeruk, diamkan 10 menit. Cuci, potong
- 2 Tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan angkak dan bebek, aduk hingga berubah warna.
- 3 Ben kecap, aduk-aduk.Tuang air, masak hingga mendidih.Tutup panci, kecilkan api, masak hingga empuk.
- 4 Tambahkan sawi, cuka, dan garam, masak hingga bumbu meresap dan air menyusut. Angkat.
- 5 Hidangan lezat ini siap disajikan.
Bebek Bacem
Beberok
Review dan rating Bebek Angkak Sawi Asin
Resep ini belum memiliki review
Jadilah yang pertama membuat review untuk resep ini.